Sisi Positif Joker Akan Membuat Anda Terpesona
Film : Joker
Rilis : 2019
Aktor: Joaquin Phoenix
LINTAS1NEWS-Film Joker saat ini booming di seluruh bioskop di dunia. Baru satu Minggu diputar, film Joker sudah menyita perhatian dunia. Selama ini yang diketahui oleh masyarakat, Tokoh Joker adalah penjahat yang dinilai Psikopat, namun sejatinya tak lah seperti itu. Maka di filmnya inilah dikupas tuntas siapa sebenarnya tokoh Joker ini. Ternyata, dia seorang yang baik, pintar dan senang bercanda. Berikut hal positif dari sosok Joker yang kami himpun dari laman energibangsa.id.
Pecinta film superhero khususnya Batman di tanah air pasti tidak asing dengan sosok Joker yang menjadi musuh bebuyutannya. Setelah film Batman keluar dengan banyak serinya, tahun ini giliran film garapan Todd Phillips dengan tokoh Joker yang akan unjuk gigi.
Siapa yang tidak tahu Joker?
Hampir semua penggemar film superhero mengenal Joker sebagai seorang penjahat, kriminal, dan tampilannya seperti badut gila bebahaya yang melakukan kejahatan untuk membuat dirinya tertawa. Kendati pada akhirnya Joker selalu berhasil diringkus Batman, ia tidak pernah benar-benar kalah. Sebab, bagaimana mungkin mengalahkan seseorang yang sebetulnya tidak pernah punya tujuan?
Hampir semua penggemar film superhero mengenal Joker sebagai seorang penjahat, kriminal, dan tampilannya seperti badut gila bebahaya yang melakukan kejahatan untuk membuat dirinya tertawa. Kendati pada akhirnya Joker selalu berhasil diringkus Batman, ia tidak pernah benar-benar kalah. Sebab, bagaimana mungkin mengalahkan seseorang yang sebetulnya tidak pernah punya tujuan?
Asal usul Joker masih menjadi misteri, tetapi kalian yang pernah menonton Film Animasi WB Batman : The Killing Joke pasti ingat cerita sebelum menjadi Joker dia diketahui mengalami kecelakaan dan jatuh dalam zat kimia yang melukai pikiran dan tubuhnya.
Di balik karakternya yang seperti psikopat bukan berarti Sobat Energi menerima pesan negatif, kisah hidup Joker juga banyak nilai-nilai positif yang Tim Energi Bangsa ingin bagikan.
MENDENGARKAN NASIHAT IBUNYA
Dalam alur film Joker terdapat sekilas percakapan Joker dengan dirinya sendiri jika mendiang ibunya selalu memberitahu dia untuk tersenyum dan memberikan ekspresi bahagia. Ibunya memberitahu jika Joker punya tujuan hidup untuk membuat orang lain tertawa dan menyenangkan untuk dunia ini. Joker yang sangat sayang dengan ibunya menjadikan hal itu sebagai motivasi hidup untuk menghibur sesuai dengan karakternya.
Dalam alur film Joker terdapat sekilas percakapan Joker dengan dirinya sendiri jika mendiang ibunya selalu memberitahu dia untuk tersenyum dan memberikan ekspresi bahagia. Ibunya memberitahu jika Joker punya tujuan hidup untuk membuat orang lain tertawa dan menyenangkan untuk dunia ini. Joker yang sangat sayang dengan ibunya menjadikan hal itu sebagai motivasi hidup untuk menghibur sesuai dengan karakternya.
MEMILIKI PEMIKIRAN TANPA BATAS
Penggambaran karakter Joker hanyalah dalam sebuah film, kita dapat ambil sisi positif jika di era sekarang ini perlu memliki pemikiran terbuka dan perencanaan hidup tanpa batas. Persaingan yang ketat membuat yang terjadi di luar sana adalah sebagai pembelajaran untuk mengupgrade diri lebih maju dan berani berpikir out of the box.
Penggambaran karakter Joker hanyalah dalam sebuah film, kita dapat ambil sisi positif jika di era sekarang ini perlu memliki pemikiran terbuka dan perencanaan hidup tanpa batas. Persaingan yang ketat membuat yang terjadi di luar sana adalah sebagai pembelajaran untuk mengupgrade diri lebih maju dan berani berpikir out of the box.
PENJUNJUNG KEADILAN SEJATI
Peran Joker sebagai seorang penjahat yang sadis mungkin menakutkan, tetapi di balik pengalaman hidupnya itulah yang membuat dia ingin menegakkan keadilan. Melihat kondisi yang miris sekarang ini kekuasaan mematikan siapa saja yang lemah di bawahnya, kecerdasan yang disalah gunakan, dan egoisme manusia yang semena-mena. Semua penyimpangan itu harus kembali ada jalan keadilan yang benar.
Peran Joker sebagai seorang penjahat yang sadis mungkin menakutkan, tetapi di balik pengalaman hidupnya itulah yang membuat dia ingin menegakkan keadilan. Melihat kondisi yang miris sekarang ini kekuasaan mematikan siapa saja yang lemah di bawahnya, kecerdasan yang disalah gunakan, dan egoisme manusia yang semena-mena. Semua penyimpangan itu harus kembali ada jalan keadilan yang benar.
HIDUP JANGAN TERLALU SERIUS
Why so serious? Kata-kata legendaries andalan Joker yang diperankan dalam film tersebut. Melalui perannya yang sangat kontroversi tetapi dari karakter Joker menyampaikan jika hidup tidak perlu dijalani terlalu serius, tertawalah dengan lantang dengan orang-orang sekitarmu membicarakan hal lucu yang bisa membawa perasaan jadi lebih santai. Bercanda itu sangat perlu selagi tidak merugikan orang lain.
Why so serious? Kata-kata legendaries andalan Joker yang diperankan dalam film tersebut. Melalui perannya yang sangat kontroversi tetapi dari karakter Joker menyampaikan jika hidup tidak perlu dijalani terlalu serius, tertawalah dengan lantang dengan orang-orang sekitarmu membicarakan hal lucu yang bisa membawa perasaan jadi lebih santai. Bercanda itu sangat perlu selagi tidak merugikan orang lain.
Meskipun hanya sebuah film, karakter Joker menyimpan kemisteriusan pesan positif yang dapat kita teladani. Karena tidak semua yang jahat itu buruk.